Wasei Eigo merupakan salah satu Japanese pseudo-anglisisme, bahasa Inggris yang ditulis dan dibaca seperti bahasa Inggris tapi merupakan istilah bahasa Jepang.
Wasei-eigo (和製英語, Wasei-eigoliterally "Made-in-Japan English") adalah bahasa Inggris yang dibuat orang Jepang dan Wasei eigo mejadi satu dengan bahasa Jepang. Orang Jepamg membuat istilah dengan menggunakan kosakata dalam bahasa barat,yang disusun menurut grammar bahasa Jepang dan sebagainya. Dan hanya digunakan/dipahami orang Jepang,orang yang menggunakan bahasa Inggris sehari-hari pun tidak mengerti kosa kata tersebut.
dalam bahasa Jepang,kita akan kerap sekali menemukan Wasei Eigo ini.
contoh Japanese pseudo-anglisisme :
-Golden Week
ゴールデンウィーク dibaca Gōruden Uīku,atau Minggu Emas adalah periode di akhir bulan April hingga minggu pertama bulan Mei di Jepang yang memiliki serangkaian hari libur resmi.
-Avec
アベック dibaca 'abekku' diambil dari kosakata bahasa perancis (Fench word) 'avec' yang berarti dengan (with). untuk orang Jepang ini berarti pasangan yang romantis.
-Front Glass
フロントガラス baca 'furontogarasu' diambil dari bahasa Inggris 'front' dan 'glass' yang artinya the glass at the front of a car i.e. windshield.
-New Half
ニューハーフ dibaca 'nyūhāfu' ini diambil dari bahasa Inggris 'new' dan 'half'. ini artinya seseorang yang telah barganti jenis kelamin! " a man that has had a sex change!"
Memang luchu bukan??
^^
dalam bahasa indonesia pun ada Indonesian pseudo-anglisisme dalam bahasa Jepang, atau kita kenal dengan "Aru-aru dake Nihon-go" atau bahasa Jepang yang ada-ada saja..^^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar